Axelar mengklaim menyediakan 'komunikasi cross-chain yang aman untuk Web3.' Proyek ini menyediakan jaringan terdesentralisasi dan alat untuk membantu developer aplikasi terdesentralisasi (dApps) dengan komunikasi cross-chain yang lancar melalui paket protokol, alat, dan API.