Xcel Energy mengelola utilitas yang melayani 3,7juta pelanggan listrik dan 2,1juta pelanggan gas alam di delapan negara bagian. Utilitas mereka adalah Northern States Power, yang melayani konsumen di Minnesota, North Dakota, South Dakota, Wisconsin, dan Michigan.