Canadian Natural Resources adalah salah satu produsen minyak dan gas bumi terbesar di Kanada bagian barat, serta didukung oleh operasi di wilayah Laut Utara dan Lepas Pantai Afrika. Portofolio perusahaan ini meliputi light dan medium oil, heavy oil, bitumen, minyak sintetis, gas alam cair, dan gas alam. Produksi berkisar setara 1,16juta barel minyak di tahun 2020, dan perusahaan ini memiliki perkiraan cadangan minyak mentah dan gas alam sekitar 11,5milyar boe.